Editansil (ejakulasi dini tanpa hasil) adalah mimpi buruk bagi semua kaum adam, rasa malu dan tidak percaya diri akan selalu menghantui, masalah ejakulasi dini yang berlarut - larut akan mengancam keharmonisan rumah tangga, istri tidak puas, suami malu dan merasa minder, lalu apakah sajakah solusinya? Berikut kami sertakan tips dan cara efektif menanggulanginya :
Obat Kuat
Obat kuat adalah cara paling instan dan mudah untuk menyelesaikan masalah ejakulasi dini anda, terdapat dua jenis obat untuk ini, pertama adalah obat yang berbentuk obat konsumsi, dan ada juga obat luar yang berbentuk krim, spray, maupun tissue. Kami lebih menganjurkan anda untuk menggunakan obat luar untuk menghindari efek samping. Anda juga dapat dengan mudah membeli obat – obatan tersebut baik secara offline di toko – toko konvensional maupun online shop yang sudah terpercaya.
Penggunaan Alat Terapi
Salah satu cara aman tanpa menggunakan obat yaitu dengan menggunakan alat terapi yang bertujuan untuk mengurangi rasa stimulasi berlebihan saat melakukan hubungan seksual dengan pasangan anda. Alat terapi memiliki bentuk yang beragam, umumnya adalah sex toys yang didesain dengan memiliki tekstur dan bahan yang dapat membantu anda melatih katahanan penis anda.
Latihan Kegel
Tidak dipungkiri lagi bahwa latihan maupun senam kegel merupakan salah satu cara paling efektif untuk menghindari ejakulasi dini pada saat bercinta, namun metode ini memerlukan kesabaran dan ketekunan dalam berlatih. tujuan utama dari latihan kegel adalah menguatkan otot di pelvic bagian selangkangan anda, otot ini berfungsi menahan laju sperma pada saat hendak ejakulasi.
Kendalikan Pikiran Anda
Salah satu cara yang efektif ini bisa dibilang susah – susah gampang, memang terdengar sangat mudah tapi pada prakteknya ternyata tidak semudah yang dibayangkan, mengalihkan perhatian atau berpikir hal lain pada saat berhubungan intim dilakukan akan menghilangkan atau mengurangi konsentrasi anda ketika bercinta yang akan mengakibatkan hubungan suami istri anda menjadi semakin lama, metode ini memerlukan waktu yang tidak singkat untuk dipelajari.
Latihan Pernafasan
Dengan mengatur pernafasan secara teratur anda akan lebih relax dan memperlancar perederan oksigen di otak yang akan berfungsi mengendalikan pikiran dan membuat anda tidak terlalu menggebu – gebu atau terburu – buru untuk mencapai klimaks. Latihan pernafasan adalah salah satu cara yang sangat penting dan mudah dilakukan.
Menekan Otot Pelvic
Otot pelvic adalah otot pengontrol aliran sperma yang berada di antara lubang anus dan kantong buah zakar anda, menekan otot ini dengan ketiga jari anda (telunjuk, jari tengah dan jari manis) ketika anda hampir klimkas, akan menghambat aliran sperma yang hendak keluar dan mengakibatkan tidak jadi nya ejakulasi, cara ini dapat anda pergunakan berulang – ulang.
Minum Jamu
Banyak sekali ramuan ataupun jamu herbal tradisional yang dapat mengatasi masalah ini. Salah satu ramuan yang paling mudah dibuat dan paling populer adalah STMJ ramuan ini dipercaya dapat menambah stamina dan gairah pria, resep atau campuran ramuan ini terdiri dari Susu, Telur, Madu dan Jahe, dapat diracik dengan mudah dan diminum beberapa saat sebelum bercinta.
Gunakan Kondom
Penggunaan kondom bisa menjadi salah satu solusi yang mudah dilakukan untuk pria. Penggunaan kondom dapat mengurangi rasa stimulasi langsung terhadap kepala penis yang terlalu sensitive, sehingga otomatis waktu bercinta akan lebih panjang dan dapat dinikmati bersama. Anda juga bisa menggunakan kondom yang memiliki efek untuk memperlambat ejakulasi.
Posisi Seks
Cobalah posisi seks yang berbeda-beda pada saat melakukan hubungan dengan pasangan anda. Posisi tertentu dapat memperlama hubungan anda karena posisi tersebut dapat mengurangi gesekan atau stimulasi terhadap penis anda.
Berhenti Sejenak
Berhentilah sesaat bila kondisi sudah terlalu mendekati klimaks. Ini merupakan salah satu cara paling efektif untuk mencegah ejakulasi. Lanjutkan kembali sesaat setelah anda mulai tenang dan bernapas secara teratur.
Pola Hidup Sehat
Dengan pola hidup sehat seperti cukup berolahraga dan beraktivitas, anda akan terhidar dari ejakulasi dini. Hindari konsumsi alcohol dan rokok berlebihan juga dapat membantu meringankan ejakulasi dini. Konsumsilah makanan bergizi dan teratur dalam waktu makan.
Konsultasi Dokter Ahli
Cara yang terakhir adalah mencari dokter ahli untuk konsultasi. Penyebab ejakulasi dini sangat beragam, dapat berupa faktor psikologis atau faktor fisik anda. Untuk mengetahui secara pasti penyebabnya, segera konsultasi ke dokter ahli, sehingga anda dapat dengan tepat mengatasi masalah anda.